Imam Al-Ghazali mengajak kita merenungi kembali hakikat ibadah dan berbagai tahapan yang harus ditempuh jika kita menginginkan kesempurnaan ibadah. Ibadah adalah buah ilmu pengetahuan. Ibadah merupakan harta paling berharga yang dimiliki para kekasih Allah (auliya), jalan yang digunakan orang bertakwa, harapan bagi orang yang ingin terangkat harkat dan martabatnya, impian bagi orang bertujua…
Judul asli: Athlas al-Hadith al-nabawi: minal kutub ash-shihâh as-sittah Bibliografi: 379 - 382 Mungkin selama ini kita hanya membaca dan menghafal hadits-hadits Rasulullah Saw. tanpa disertai keinginan untuk membuktikan kebenaran adanya tempat, kaum, dan bangsa yang beliau sebutkan. Hal itu didukung pula oleh minimnya buku yang bisa menjadi rujukan. Oleh karena itu, penulis buku ini ak…
Bibliografi: hlm. 313-321
Fiqh mawaris merupakan salah satu cabang ilmu fikih yang dibahas secara detail dalam Al-Qur'an. Cabang ilmu fikih ini menjadikan Al-Qur'an dan Sunnah sebagai petunjuk dan pedoman yang mendasari penyelesaian suatu perkara.
Bibliografi: hlm 239-241
Judul asli: Al-ijtihad: al-Nas, al-waqi'i, al-maslahah Biografi: hlm. 138 - 139
Bibliografi: Hlm 217-225 Glossarium Indeks
Bibliografi: hlm. 501 - 506 Seluruh syari' at Islam, baik yang hukumnya wajib, sunnah, mustahab, maupun mubah; baik yang berhubungan secara vertikal, antara hamba dengan Penciptanya, maupun secara horizontal, antar sesama hamba, berfungsi untuk menjaga hubungan baik dengan Pencipta dan dengan sesama mereka secara beradab. Apabila seorang hamba telah memberikan hak-hak dan melaksanakan kewaji…
Semenjak 14 abad yang lalu, zakat merupakan salah satu instrument yang dianggap mampu mengatasi krisis ekonomi masyarakat. Dalam implementasinya, zakat tidak sebatas rukun Islam, melainkan mempunyai efek domino dalam kehidupan masyarakat terutama dalam mengangkat garis kemiskinan. Di samping itu, aplikasi zakat dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan sosial secara teoritis, alokasi zakat ter…