Buku ini dihadirkan untuk memberikan jawaban atas adanya kebutuhan dari mahasiswa dan peneliti akan buku metode penelitian yang Iebih spesifik sesuai bidang penelitian yang beragam. Walaupun saat ini sudah banyak buku metode penelitian yang ditulis oleh para ahli, berdasarkan pengalaman penulis yang telah mengajar metode penelitian belasan tahun lamanya, pemahaman mahasiswa akan penulisan skrip…
Pendidikan dapat dipandang sebagai aplikasi dari pemikiran filosofis, sedangkan para filsuf selaras dengan pemikirannya. Filsafat yang memberikan kerangka konseptual yang holistik tentang manusia dalam pendidikan, sedangkan pendidikan yang meletakkan manusia sebagai titik tolak (starting point) dan sebagai titik tujuan (ultimate goal). Oleh sebab itu, pemaknaan pendidikan berawal dari pemaknaan…
Profesi pendidik memiliki makna yang sangat mendalam dan menjadi kunci majunya kehidupan dan peradaban manusia, bahkan bangsa dan negara. Peran pendidik menjadi sangat penting sebagai agen perubahan pada kehidupan anak bangsa. Oleh karena itu, para calon guru perlu meluangkan waktunya untuk melakukan orientasi spiritualitas profesi pendidik sehingga mampu memiliki internalisasi mendalam atas ni…
BAB I MENGENAL HURUF-HURUF ARAB (HIJAIYYAH) Bentuk Huruf dan Pengucapannya Huruf Qamariyah dan Syamsiyah BAB II MENELUSURI MAKNA AJARAN ISLAM Pengertian Islam Sumber Hukum Islam Intisari Ajaran Islam; Akidah, Syariai dan Akhlak Islam Tentang Keseimbangan Hidup Fleksibelitas (Keluwesan) Hukum Islam Islam Tentang Perbedaan Pendapat BAB III MENGUNGKAP KHAZANAH AL-QURAN DAN HADIS AL-QURA…