Bibliografi : hlm. 179-180 Uang salah satu hal yang diburu manusia. Uang bukan penentu kebahagiaan, namun dengan uang berbagai kemudahan hidup dapat terwujud. Sangat penting bagi kita untuk dapat mengelola keuangan dengan baik. Sayangnya, banyak yang gagal dalam mengelola keuangan, karena tidak pernah diajarkan di sekolah. Kepintaran dalam mengelola keuangan terlihat dari bagaimana mengendal…
Ekonomi syariah adalah suatu studi yang mempelajari cara-cara manusia mencapai kesejahteraan dan mendistribusikannya berdasarkan hukum Islam. Kesejahteraan adalah segala sesuatu yang mempunyai nilai dan harga, mencakup harta kekayaan, dan jasa yang diproduksi dan dialihkan, baik dalam bentuk menjual dan dibeli oleh para pebisnis maupun dalam bentuk transaksi lainnya yang sesuai ekonomi syariah.
Bibliografi : hlm. 129-135 Indeks : hlm. 159-164 Kitab al-Durar al-Muntasyirah fi Masail al-Tis'a 'Asyarah dan Tamyiz al-Haq min al- Bathil adalah karya Hadratus Syaikh Hasyim Asy'ari. Kedua karya tersebut memaparkan sisi-sisi yang dianggap menyimpang dari tradisi-tradisi kemurnian Islam, padahal dalam realitasnya, tarekat-yang merupakan sebuah institusi dalam praktik keberagamaan kebanyaka…
Buku ini merupakan kumpulan tulisan, khotbah, fatwa dan ceramah dari Mirza Ghulam Ahmad, seorang pendiri Jemaat Ahmadiyah tentang Al-Qur'an.