Muncul beragam pandangan yang menyatakan bahwa Islam memberikan seperangkat hukum yang mendiskreditkan perempuan dalam hal waris. Para pemikir feminisme dan emansipasi menginginkan kesamaan hak waris antara laki-laki dan perempuan secara mutlak. Buku ini mencoba menghadirkan pembahasan objektif dan orisinil dari nash Al-Quran dengan contoh kasus dan rincian matematis bahwa ternyata wanita sanga…
Sebagai Khôliq (pencipta) dan Malik (penguasa) alam ini, Tuhan terasa sangat jauh dan tak tersentuh. Dia raja di atas semua raja. Sebagai Rabb alam ini, Tuhan terasa sangat dekat. Tuhan menyapa semua makhluk- Nya-siapa pun, di mana pun-dengan penuh kasih dan cinta. Karenanya, di balik ketaktersentuhan Tuhan, sesungguhnya ada celah bagi setiap hamba-Nya untuk dekat dan bertemu dengan-Nya. Da…
Tasawuf sebagai terapi? Demikian barangkali pertanyaan yang dilontarkan banyak orang ketika mulai membolak-balik dan membaca halaman demi halaman buku ini. Jawabannya: Ya, dan mengapa tidak?! Belakangan ini, minat dan ketertarikan kalangan medis dan para terapis modern pada berbagai metode penyembuhan atau terapi dalam khazanah tasawuf atau mistisisme Islam semakin meningkat. Berbagai konsep da…
Inilah buku yang menawari pembacanya sebuah ilmu rahasia. Ilmu rahasia yang menjadi kunci meraih kebahagiaan hakiki. Ilmu rahasia yang selalu disebut-sebut orang, namun sebetulnya tak banyak orang mengetahui hakikatnya. Ilmu rahasia yang telah diwariskan dari zaman ke zaman, tapi sebetulnya tak banyak orang yang tahu cara menimbanya. Ya, inilah buku tentang ilmu ikhlas. Ilmu ikhlas adalah il…
Apakah bercanda itu keliru? Benarkah bergurau dapat mengurangi stress? Ataukah tertawa dapat menjadi obat agar awet muda? Jawaban paling sederhana adalah "Ya" dan "Tidak." Namun, prinsip terpenting dalam hal ini bukanlah terletak pada "apakah bercanda itu boleh atau tidak?" melainkan lebih ditekankan pada "bagaimana cara kita melakukan canda dan tawa itu sendiri?" Pada zaman ini, kebanyakan …
Bibliografi : hlm. 223-227 Para guru bijak bestari mengatakan, "A story could tell everlasting wisdom that's beyond space and time." Sebuah kisah mampu menyampaikan kearifan abadi yang melampaui dimensi ruang dan waktu. Buku ini berisi dua puluh lima kisah-kisah kaum sufi dari para maestro sufi, seperti Mullah Nashruddin, Sa'di Syirazi, Jalaluddin Rumi, Imam Ghazali, dan guru-guru sufi la…