Kumpulan khotbah dalam buku ini terdiri dari khotbah Jum'at, khotbah Idul Fitri dan Idul Adha dengan berbagai tema.
Bibliografi : hlm. 541 -548 Indeks: hlm. 549 - 562 Ketika manajemen penyelenggaraan ibadah haji dikelola dengan baik dan modern, maka pelaksanaan ibadah haji itu bukan sekadar menggenapkan rukun Islam yang kelima sebagai ibadah mahdah saja, tetapi juga mampu diwujudnyatakan sebagai ibadah sosial. Betapa tidak, ratusan ribu jemaah haji diberangkatkan ke Tanah Suci setiap tahun, yang seharusn…
Buku ini telah merekam resume dan kajian kritis dan mendalam terhadap kitab-kitab magnum opus ilmu tasawuf. Kitab-kitab yang dipilih oleh para pengkajinya merupakan kitab-kitab yang dalam sejarah pemikiran Islam telah dinobatkan sebagai cetak biru tasawuf dari dulu sampai hari ini dan bahkan mungkin sampai hari nanti. Sebab, kitab-kitab tersebut selaksa kompas yang menunjukkan arah yang tepat …
Syariah Demokratik merupakan gagasan syariah yang memberikan ruang terjadinya kompromi antara pemahaman doktrin dengan realitas sosial. Di situlah kemudian kita melihat wajah syariah yang lebih manusiawi. Buku ini berupaya menghadirkan perdebatan seputar syariah dan umat Islam Indonesia pada era sekarang.
Bibliografi: hlm. 186-188 Haji mabrur adalah dambaan setiap muslim yang menunaikan ibadah haji. Predikat haji mabrur bukanlah suatu yang kebetulan, karena itu harus diusahakan dengan benar. Apabila kita diberi kesempatan untuk mengerjakan haji, maka niat awal kita adalah untuk menggapai ridho Allah menunaikan rukun Islam yang kelima. Buku ini memberikan panduan yang dikupas secara tuntas …
Diterjemahkan dari : The Degress of The Self (Maratib al-Nafs) Indeks: hal. 191-192 Anda sudah bosan membaca kiat-kiat pengembangan diri tapi tak satu pun mengubah diri Anda? Bersiaplah dengan buku berdaya ubah ini. Anda diajak untuk tumbuh ber- transformasi menuju kedewasaan mental dan spiritual dengan proses tazkiyah al-nafs. Tazkiyah al-nafs dalam bahasa Arab tak hanya bermakna meny…
Bibliografi : hlm. 333 - 334 Membangun rumah tangga dalam sebuah ikatan perkawinan ibarat membangun sebuah kontruksi bangunan. Kita bisa merencanakan kemegahan bangunan dan arsiteknya. Namun, hal yang paling penting adalah fondasi yang menopang bangunan tersebut. Jika fondasinya kuat dan aman, maka bangunan tersebut akan tahan dari terpaan badai, angin, hujan, atau gempa yang pasti datang en…