Buku ini mempelajari ilmu Mushthalahul Hadits yang banyak cabang-cabangnya. Buku ini memiliki bahasan yang luas, seperti pengertian al-hadits, al-hadits dan periode pertumbuhannya, unsur-unsur yang harus ada dalam menerima al-hadits, al-hadits sebagai sumber hukum, dan masih banyak bahasan lainnya.
Pengawasan dengan pendekatan agama adalah salah satu kegiatan Inspektorat Jenderal Departemen Agama sebagi revisi dan evaluasi terhadap Petunjuk Pelaksanaan Penyebarluasan Pengertian dan Kesadaran Pengawasan Melalui Jalur Agama (Juklak PPKPMJA) yang dilaksanakan di Departemen Agama sejak 1987. Materi dari buku ini terdiri dari 5 (lima) modul yang didiskusikan pada kegiatan sosialisasi pengawasa…
Pada zaman ini, kita merindukan insan yang membaca Al-Qur’an dengan sebenar - benarnya serta berakhlak dengan ajarannya. Manusia-manusia model ini hanya bisa lahir lewat halaqah-halaqah Al-Qur'an yang menekankan adab dan motivasi yang kuat. Buku ini hadir sebagai panduan dalam rangka menjawab kebutuhan tersebut. Apalagi di tengah semakin meningkatnya kebutuhan dan kesadaran masyarakat untuk k…
Judul Asli : Kitabu Al-Mukhtashar Al-Wafi Buku ini diperkaya dengan pendapat imam 4 mazhab Ibnu Taimiyah, Ibnul Qayyim, Syaikh Utsamain, Syaikh bin Baz dan sederet ulama terkemuka lainnya. Penulis pun hanya memilih dalil yang shahih saja. Ilustrasi yang ada, akan mempermudah siapa saja yang akan mempraktikkan
Indeks hlm. 393-400