Makna apakah yang telah dihadirkan oleh Nahdlatul Ulama untuk sebuah eksperimen kebangsaan yang telah disebut Indonesia? Bagaimana anarki pemaksaan sosial-politik seperti itu menjadi mungkin? Para peneliti dalam antologi ini, menyadarkan kita bahwa di tengah belitan sistem politik serba negara yang hampir-hampir tidak memberikan peluang sedikit pun kepada warga masyarakat untuk turut memaknai p…
Hidup ini indah hanya jika kita saling mencintai, sebagaimana Allah mencintai semesta alam. Ibarat dua sisi mata uang, keberadaan perempuan dan laki-laki tak dapat dipisahkan. Keduanya saling melengkapi dan membutuhkan. Melalui Al- Quran, Allah menuntun manusia untuk saling kenal-mengenal (taaruf) untuk kebaikan. Tetapi dalam keseharian kita masih melihat perempuan sering menerima perlakuan tid…
Dengan trade mark Manajemen Qolbu-nya, Aa Gym adalah sebuah bintang dalam langit Indonesia saat ini. Dia adalah seorang pendakwh yang tidak hanya piawai melantunkan khutbah yang memikat, tetapi juga seorang pengusaha yang bisnisnya bertumbuh pesat--dari supermarket, dua stasiun radio, cottage, hingga penerbitan buku. Khalayaknya tidak sebatas santri, tetapi juga kalangan selebriti dan pejaba…
Bibliografi: hlm.81-83