Kebenaran dalam hokum islam dapat dilihat pada tiga sisi yaitu kebenaran yang dilandasi dengan filsafat yakni dengan menuntut ilmu pengetahuan untuk memahami, sedangkan agama adalah menuntut pengetahuan untuk beribadah. Selanjutnya, filsafat kebenarannya adalah relative dan ridak ada satupun yang mutlak sempurna. Jika satu masalah tidak terjawab oleh ilmu pengetahuan, maka filsafat pun terdiam …
Buku ini membahas : Bagian pertama : pendahuluan (permasalahan pesantren dan kerangka pikir), Bagian kedua : Profil PP Islam Al-Mukmin Ngruki (letak geografis, visi & misi, budaya, guru, santri, sarana-fasilitas), Bagian ketiga : faham keagamaan PP Islam Al-Mukmin Ngruki, Bagian keempat : jaringan keagamaan dan tokoh, Bagian kelima : kesimpulan dan rekomendasi. Bibl.: Hlm. 242-243
Model Pembelajaran Tematik merupakan salah satu model implementasi Kurikulum 2013 yang dianjurkan untuk diaplikasikan pada jenjang pendidikan, khususnya Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) TK/RA, Anak Usia Kelas Awal Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah (SD/MI) Kelas I, II, I dan III. Namun demikian, Model Pembelajaran Tematik ini dapat dikembangkan pada jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP/MTs). Ba…
Judul asli: At-Taujiih wal Irsyaadun Nafsi Minal Qur'aanil Karim was-Sunnatin Nabawiyyah
Manusia terdiri atas dua unsur, jasad dan ruh Jasad (tubuh) bisa bergerak, berkembang, berpikir, mendengar, berkasih sayang, sedih atau gembira, karena ada ruh. Kalau ruh keluar dari jasad, maka jasad akan mati, kemudian hancur dan kembali ke asalnya (tanah). Sedangkan ruh tetap hidup. Bahkan sesudah berpisah dengan jasad, ruh semakin tajam dan sempurna kesadaran, pengertian, penglihatan, pende…