Manusia hidup di dunia untuk mentauhidkan Allah. Itulah maksud dari firman Allah, “Tidakkah Aku ciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka beribadah (kepada-Ku).” (Adz-Dzariyat [51]: 56). Karena para ulama menafsirkan “liya’buduun” (supaya mereka beribadah) dengan “liyuwahhiduun” yaitu supaya mereka menjadi ahli tauhid; mentauhidkan Allah Ta’ala. Maka tauhid adalah hal …
Judul asli: Tafsir fizhilal al-Qur'an (Juz IX)
Pondok Pesantren Darussalam Martapura yang berdiri sejak 14 Juli 1914 semula bernama Madrasah Darussalam, sebuah Pondok Pesantren tertua di Kalimantan Selatan, tentu saja mengalami beberapa zaman yang berbeda dari zaman pemerintahan Belanda, Jepang, kemudian pra kemerdekaan, masa mempertahankan kemerdekaan, Orde Baru, Orde Lama, Reformasi sampai era teknologi. Tapi yang tidak bisa dimiliki oleh…
Guru adalah rujukan keilmuan dan sikap bagi siswa. Untuk memperoleh peserta didik yang unggul keilmuan dan kepribadiannya, perlu dipersiapkan guru-guru yang andal dalam mendidik.