Wacana tentang relasi-integrasi agama dengan sains sudah muncul sejak awal abad ke-20. Ada yang setuju, ada yang menentang, ada pula yang moderat. Perkembangan selanjutnya, relasi ini kemudian memunculkan banyak perdebatan, baik di kalangan agamawan maupun ilmuwansaintissendiri. Bagaimana bentuk relasi ideal agama dan sains menjadi topik utama perdebatan. Sampai saat ini, relasi-integrasi-multi…
Bibliografi