PADA AWALNYA SETIAP ORANG BANGGA DENGAN APA YANG DIPILIHNYA. TAPI PADA KENYATAANNYA, HANYA SEDIKIT ORANG SAJA YANG SETIA DENGAN APA YANG DIPILIHNYA. DAN SANGAT MENYAKITKAN SEKALI APABILA KEBERSAMAAN INI HARUS BERAKHIR DENGAN PERCERAIAN. LALU APA HAK DAN KEWAJIBAN PEREMPUAN DALAM PERCERAIAN INI? ASUMSI SEMUA ORANG, SELALU IRONIS MELIHAT NASIB PIHAK PEREMPUAN SETIA KALI TERJADI PERCERAIAN. SEHING…