Buku "499 Tanya Jawab Agama Islam" disusun untuk memberikan deskripsi tentang persoalan-persoalan agama. Materi yang disajikan dalam buku ini sangat singkat dan terbatas. Oleh karena itu di dalamnya berisi persoalan-persoalan agama yang sifatnya mendasar dan sangat berguna bagi pembentukan nilai ketauhidan dan akhlak. Mengingat agama Islam sangat penting posisinya dalam kehidupan ummat, maka me…
Tafsir Tematik (at-Tafsir al-Mauduiy) adalah metode penafsiran yang diperkenalkan oleh para mufasir (ahli tafsir) untuk memberikan tanggapan dan jawaban terhadap persoalan kekinian di masyarakat melalui Bimbingan Al-Qur'an.
Pengawasan dengan pendekatan agama adalah salah satu kegiatan Inspektorat Jenderal Departemen Agama sebagi revisi dan evaluasi terhadap Petunjuk Pelaksanaan Penyebarluasan Pengertian dan Kesadaran Pengawasan Melalui Jalur Agama (Juklak PPKPMJA) yang dilaksanakan di Departemen Agama sejak 1987. Materi dari buku ini terdiri dari 5 (lima) modul yang didiskusikan pada kegiatan sosialisasi pengawasa…
Bibliografi: hal. 213-218 Indeks: hal. 219-221