Indeks Kesalehan Sosial tahun 2019 adalah data empirik yang disajikan juga dalam bentuk policy brief untuk memudahkan pihak yang berkepentingan langsung dengan hasil survei untuk menerapkan dan menggunakan informasi sebaik-baiknya.
Program sertifikasi pembimbing manasik haji yang dilaksanakan oleh Kementerian Agama bekerjasama dengan perguruan Tinggi gama Islam negeri dan masyarakat merupakan upaya standarisasi kualitas pembimbing manasik haji.
Dalam pelaksanaan sertifikasi pembimbing manasik haji, manajemen perhajian Indonesia merupakan materi dasar yang harus dikuasai oleh pembimbing manasik haji.Pemahaman terhadap manajemen perhajian bagi peserta sertifikasi dapat menambah wawasan tentang pengelolaan haji selama ini, sehingga dalam memberikan materi bimbingan manasik dapat menginformasikan tentang kebijakan pemerintah dalam pelayan…
kajian Tematik manuskrip keagamaan tentang Mitigasi bencana ini berupaya untuk mengetahui kearifan lokal dan langkah-langkah praktis masyarakat dan ulama Aceh alam menanggulangi bencana serta mengidentifikasi tindak lanjut yang perlu dilakukan oelh Kementerian Agama dalam meningkatkan peran Penyuluh Agama untuk membangun masyarakat tangguh bencana
Kajian Tematik manuskrip keagamaan tentang Mitigasi bencana ini berupaya untuk mengetahui kearifan lokal dan langkah-langkah praktis masyarakat dan ulama Sumatera Barat dalam menanggulangi bencana serta mengidentifikasi tindak lanjut yang perlu dilakukan oelh Kementerian Agama dalam meningkatkan peran Penyuluh Agama untuk membangun masyarakat tangguh bencana.
Buku ini mengetengahkan sebuah informasi yang begitu penting kaitannya dengan fenomena alam yang terjadi di Indonesia, khususnya di wilayah Jawa Tengah.Informasi "bencana alam" yang terekam dalam buku ini ternyata buka sesuatu yang baru terjadi dan kemudian hanya dikaji secara terbatas oleh para ilmuwan geologi dan geofisika semata, tetapi fenomena ini sudah menjadi fokus dari bagian pemikiran …
Kenapa Kementerian Ahama harus berperan dalam mitigasi bencana? Pendekatan dalam mitigasi bencana seringkali hanya dilakukan melalui pendidikan sain dan ilmu pengetahun murni, seperti geologi, pendekatan kuktural dan agama seringkali dianggap tidak penting.