Bibliografi: hlm. 215-222 Buku ini disusun dengan berbasis masalah dan testimoni. Hal ini diperlukan agar kita sadar betapa fenomena karakter bangsa yang saat ini sedang mengemuka perlu segera ditindaklanjuti dan dicarikan jalan keluarnya secara nyata dan sistematis dalam format yang tepat.
Buku yang sangat aplikatif ini menjawab pertanyaan mendasar tentang KTSP, yaitu apa sebenarnya KTSP dan bagaimana cara mengembangkannya disertai contoh sehingga mampu memaksimalkan seluruh potensi yang dimiliki sekolah. Pada dasarnya, tujuan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) adalah bagaimana membuat siswa dan guru lebih aktif dalam pembelajaran. Selain murid harus aktif dalam kegiatan …