Mengajar tak semata-mata transfer pengetahuan belaka. Karenanya, proses mengajar membutuhkan metode atau seni tersendiri. Dalam hal ini, guru ibarat seorang arsitek bangunan. Cara dan strategi yang baik dalam mencampur bahan bangunan akan menentukan kualitas bangunan yang dirancang. Begitulah kira-kira proses lahirnya anak didik untuk menjadi orang yang sesuai harapan. Di dalam buku ini, did…
Evaluasi merupakan jantung perubahan dan perkembangan suatu organisasi, program, kegiatan, atau institusi. Tanpa evaluasi yang baik, suatu kegiatan, program, atau organisasi sulit diharapkan untuk berkembang secara kompetitif. Sedangkan, supervisi adalah sebuah proses sistematis dan berkelanjutan dalam pengumpulan, analisis, dan penggunaan informasi untuk mengontrol manajemen dan pengambilan ke…