Pemikiran pendidikan Islam adalah serangkaian proses kerja akal dan qalbu yang dilakukan secara sungguh-sungguh dalam melihat berbagai persoalan yang ada dalam pendidikan Islam. Pemikiran pendidikan Islam berupaya untuk membangun sebuah paradigma pendidikan yang mampu menjadi wahana bagi pembinaan dan pengembangan peserta didik secara paripurna. Melalui upaya tersebut diharapkan agar pendidikan…
Mempelajari filsafat ilmu ini sangat penting bagi seseorang yang ingin memahami tentang metode-metode dari disiplin ilmu yang berbeda. Dengan menguasai filsafat ilmu, seseorang akan lebih mudah memahami dan menguasai ilmu-ilmu lain yang berbeda. Tanpa penguasaan filsafat ilmu, maka akan sulitlah bagi seseorang dalam usahanya untuk memahami tentang ilmu secara baik proporsional.
Bibliografi: hlm. 291-296
Indeks. hlm. 102-105
Perubahan masyarakat dalam buku ini dibahas dalam rangka proses perubahan struktur masyarakat. Berdasarkan demikian, pembahasan perubahan masyarakat di buku ini terjadi dalam sorotan utama sosiologi, meskipun sorotan dari segi ilmu-ilmu sosial lainnya tidak bisa dihindari.