Judul asli : Al-Akhawât al-muslimât wa binâ'ul usrah Al-Qur'âniyyah Kelak, menjelang uzurnya usia, semua orang pasti ingin ditemani oleh orang-orang yang sangat mencintainya dengan segala peduli dan kasih sayangnya. Keluarga adalah investasi yang tiada terkira di masa depan. Tanpanya, tidak akan ada tempat bersandar dan berbagi kebahagiaan. Sementara itu, keluarga adalah elemen terkecil …
Indeks: hlm. 317 - 324
Semua manusia mendambakan kebahagiaan, sayangnya sebagian besar manusia tidak memahami kebahagiaan yang sebenarnya. Hasil riset dari Persatuan Dokter Spesialis Kesehatan Jiwa Indonesia sungguh mengejutkan dan hampir sulit dipercaya: 94% penduduk Indonesia mengalami depresi. Mulai dari tingkat yang ringan hingga yang berat (Kompas, 21/06/07). Kebahagiaan terasa begitu mahal, misterius, dan sulit…
Bibliografi: hlm 229-233
Bibliografi : hlm. 171-172
Fiqh sering disebut dengan hukum Islam, bahkan ketika mengenal secara mendalam tentang fiqh berarti telah mengenal Islam, meskipun substansinya Islam, bukan sekadar figh. Tanpa fiqh, Islam tidak begitu terlihat dalam praktik kehidupan manusia. Dengan demikian, kedudukan fiqh sangat penting dalam Islam sebagai agama. Fiqh merupakan salah satu bidang ilmu dalam syariat Islam yang secara khusus me…