Buku ini merupakan panduan untuk meraih kebahagiaan dan kesuksesan, serta pedoman untuk mengembangkan ketrampilan khusus untuk menghadapi permasalahan dan tantangan hidup. Dalam memahami dan mempraktikan panduan yang tertuang dalam buku ini.
Mendongeng atau bercerita adalah salah satu keterampilan yang sangat imajinatif dan komunikatif bagi anak -sebagai pen- dengar dan pendongeng itu sendiri. Di dalamnya terdapat muatan-muatan mendidik yang tersirat dan tidak menggurui. Anak pun bisa mencerna sesuai perkembangan jiwanya dan membuatnya sangat peka terhadap cerita yang dibawakan. Namun, kini budaya mendongeng atau bercerita yang …
Buku ini merupakan catatan-catatan pemikiran penulis mengenai eksistensi penerapan konsepsi negara hukum dan demokrasi di Indonesia. Dalam buku ini penuis mengkritisi secara dalam keberadaan penerapan hukum yang karut-marut berkat paradigmanya masih menggunakan paradigma positivisme. Paradigma ini sering mengidentikan bahwa hukum hanyan seperangkat aturan yang sudah disahkan oleh negara (ius co…
Buku ini merupakan catatan pemikiran Abdul Aziz mengenai eksistensi penerapan konsepsi negara hukum dan demokrasi di Indonesia. Dalam buku ini, ia mengkritisi secara mendalam penerapan hukum yang carut-marut karena masih menggunakan paradigma positivisme. Paradigma ini sering mengidentikkan hukum hanya seperangkat aturan yang sudah disahkan negara (ius constituendum).