Indeks : hlm. 171 - 175
Buku ini mengajak pembaca untuk memahami ilmu komunikasi sebagai hal yang sangat fundamental dalam hubungan antar manusia. Seakan-akan kita berkeliling Indonesia dan dunia untuk memahami prilaku manusia yang penuh simbol dan makna serta untuk menyadari pentingnya komunikasi agar kita sukses dalam hidup bermasyarakat.
Dalam proses belajar, siswa belajar dari pengalamanya, mengonstruksi pengetahuan, kemudian memberi makna pada pengetahuan itu. Dengan mengalami sendiri, menemukan sendiri, secara berkelompok seperti bermain, siswa menjadi senang sehingga tumbuhlah minat untuk belajar. Dalam belajar diperlukan suatu pemusatan perhatian agar apa yang dipelajari dapat dipahami sehingga siswa dapat melakukan sesuat…