Text
Abu Hayyan at tauhidi : failasuf al udaba' wa adib al falasifah Muhammad Ali ash Shabah
Biografi Abu Hayan. Nama lengkapnya adalah Ali bin Muhammad bin Al-Abbas At-Tauhidi Al-Baghdadi, tetapi ia lebih dikenal dengan sebutan Abu Hayyan At-Tauhidi. Abu Hayyan At-Tauhidi adalah seorang pemikir, sastrawan, seorang cendekia yang dikenal pada zamannya sebagai seorang ahli nahwu, ahli fikih, filsuf, ahli kalam, ahli falak, ahli matematika, astronom, insinyur, dan politisi, yang hidup pada abad keempat Hijriyah. Abad keempat Hijriyah adalah masa-masa yang sulit dalam sejarah peradaban Islam. Perebutan kekuasaan antar-bangsawan Muslim terjadi di mana-mana, pertarungan politik semakin mengerucut dan terjadi secara terang-terangan. Pun, mazhab fikih dan teologi mulai mengkristal menjadi banyak faksi pada era ini.
Tidak tersedia versi lain