Text
Akhlak Tasawuf: pengenalan, pemahaman dan pengaplikasiannya (disertai biografi dan tokoh-tokoh Sufi)
Tasawuf modern yang pernah diusung oleh Buya Hamka merupakan wacana awal untuk mengubah paradigma sufi di jalan Allah. Sebelumnnya Al Ghazali yang menelurkan kelahiran tasawuf tersebut. Dalam kritikan terhadap falsafah yang bermetode nalar untuk memperoleh kebenaran. Sehingga pada abad kelima Ia Hijrah dari falsafah ke tasawuf dan semua diperoleh dalam khalwah, riyadhah dan mujahadahnya. Hingga saat ini tasawuf diklasifikasikan menjadi sangat beragam dengan berbagai wilayahnya baik wilayah syar'i hingga wilayah akhlaki dan falsafi tasawuf memiliki peran penting untuk membungkus itu semua. Buku ini menyajikan dimensi tasawuf beserta sejarahnya secara ringkas. Buku ini terdiri dari dua bagian. Pada bagian pertama membahas tentang akhlak tasawuf: pengenalan, pemahaman, sampai pengaplikasian. Bagian dua membahas tokoh-tokoh sufi.
Tidak tersedia versi lain