Text
Sanad Qur'an dan Tafsir di Nusantara: jalur, lajur dan titik temunya
Didalam buku ini membahas jejaring silsilah sanad Qur'an di Nusantara, yang terbagi menjadi 6 bagian, yaitu :
Bagian 1 : Mozaik Kajian Al-Qur'an di Nusantara
Bagian 2 : Sanad, Qiraat dan Tafsir
Bagian 3 : Muara Sanad Qiraat dan Tafsir ke Nusantara
Bagian 4 : Jalur dan Lajur Sanad Qiraat di Nusantara
Bagian 5 : Khazanah Tafsir di Nusantara dan Jalur Sanadnya
Bagian 6 : Titik Temu Sanad, Pesantren dan Lembaga Kajian Al-Qur'an
Indeks : 313-328
Tidak tersedia versi lain