Text
Patologi Sosial II: Kenakalan Remaja
Apa penyebab terjadinya juvenile delinquency ? karena pewarisan secara genetika, konflik batin karena tekanan jiwa, internalisasi simbolis yang keliru atau pengaruh keluarga ? bagaimana penanggulangannya ?. Penulis buku ini mengupasnya secara gamblang dengan mengacu kepada teori-teori biologis, psikogenis, sosiogenis dan subkultur delikuensi sehingga akan menjadi pengetahuan berguna bagi para mahasiswa, akademisi, profesional yang berkecimpung dengan permasalahan kenakalan remaja. Tidak kalah pentingnya bagi para orang tua yang tentu saja tidak menginginkan permasalahan remaja ini terjadi pada keluarganya.
Tidak tersedia versi lain