Text
Sepeda Motor Tua
Ia mempermainkan karakter tokoh cerita dengan cermat – baik sebagai orang pertama tunggal mau pun orang ketiga – sehingga pembaca umumnya ingin cepat mengetahui apa yang akan terjadi berikutnya (what next).
Ini menyebabkan saat membaca tiap judul cerita pendeknya, pembaca ingin secepatnya membaca secara tuntas isinya, sebelum beralih ke judul lainnya.
Ini merupakan kekuatan cerita di hampir semua karya Djunaedi Tjunti Agus, – wartawan yang ternyata sudah mulai menulis cerita pendek sejak 16 tahun lalu – tepatnya pada 2003.
Tidak tersedia versi lain