Text
Teori Kurikulum; Visi-visi Yang Saling Bertentangan dan Kekhawatiran Tanpa Tentu
Buku ini menganalisis empat visi pendidikan - Akademi Cendekiawan, Efisien- si Sosial, Berpusat Pebelajar, dan Rekonstruksi Sosial - yang membuat para pembaca mampu melakukan refleksi terhadap keyakinan pendidikan mereka sendiri dan memberi kesempatan mereka berinteraksi secara lebih produktif dengan para pendidik lain yang mungkin memiliki keyakinan pendidikan yang berbeda.
Fitur Penting Buku Ini:
- Memberi perspektif sejarah terhadap asal sejumlah ideologi pendidikan.
- Menawarkan model tentang bagaimana cara gerakan pendidikan dianalisissecara kritis.
- Menekankan kerumitan pengerjaan kurikulum pada konteks sosial tertentu.
-Memberi perhatian yang cermat terhadap cara pendidik menggunakan bahasa untuk memaknai sejumlah asumsi yang sering tidak terucapkan.
Bibl.: hlm.325-334
Gloss:.: hlm. 335-336
Indeks: hlm. 337-338
Tidak tersedia versi lain