Text
Administrasi Pendidikan
Sejalan dengan kemajuan dalam berbagai bidang sebagai hasil pembangunan, dibidang pendidikan pun mengalami perkembangan. Pada zaman penjajahan tugas guru dan kepala sekolah hanya melaksanakan petunjuk dan perintah atasan saja, pada zaman sekarang guru dan kepala sekolah diharapkan memiliki inisiatif untuk perkembangan pendidikan. Buku ini membahas secara detail mencakup Pengertian, scope,dan fungsi – fungsi pokok administrasi pendidikan; Kepemimpinan dalam pendidikan;Kepengawasan dalam pendidikan; Kepala sekolah sebagai administrator dan supervisor; Struktur organisaasi dalam pendidikan dan pengajaran; Guru dan administrasi pendidikan; Organisasi sekolah; Arti, program dan organisasi bimbingan di sekolah; Hubungan sekolah dan masyarakat.
Bibl.: Hlm. 176-177
Tidak tersedia versi lain