Text
Pendidikan Karakter Dalam Pengelolaan Kelas Sekolah
Ada suatu ungkapan bahwa guru mempunyai pengaruh abadi. Kepedulian, dedikasi selalu menjadi pengaruh yang penting pada nilai-nilai dan karakter anak. Sekarang ini, sekolah sering mengambil peran yang bahkan lebih penting sebagai tempat perlindungan dari kekacauan moral di rumah dan lingkungan murid. Bagi anak-anak ini, seorang guru, pelatih, atau konselor mungkin akan sangat baik menjadi sang pemberi pengaruh moral paling positif dalam kehidupan anak-anak. Kita wajib melakukan itu kepada para murid, untuk menjadi pengaruh yang baik. Buku ini memandu bagaimana sebuah kelas ddi rancang agar guru, pelatih, atau konselor, dapat maksimal memberi pengaruh moral positif dalam kehidupan para murid.
Tidak tersedia versi lain