Text
Ayat-ayat perintah & larangan: pedoman hidup muslim
Buku ini dalam pembahasannya terbagi atas 2 bagian yang mencakup bagian 1 ayat-ayat perintah yang membahas tentang perintah yang berkaitan dengan Allah, Rasulullah, al-Qur'an, ibadah, ketaatan, kafir, munafik, musyrik, akhirat, akhlak, dakwah, haji, hukum Islam, ilmu, janji-sumpah, jual-beli, kematian, makanan-minuman, perbuatan dosa, nikah, anak yatim nikmat, perang-jihad, puasa, setan, shalat, tafakkur, waris dan wasiat, zakat, infak dan sedekah, zina dan pembahasan ditutup pada perintah yang berkaitan dengan tanggung jawab keluarga; bagian 2 membahas tentang ayat-ayat larangan yang mencakup larangan yang berkaitan dengan Allah, Rasulullah, al-Qur'an, hal gaib, syirik, akhlak, dakwah, perbuatan dosa, haji, hidayah, kafir, munafik dan musyrik, makanan-minuman, nafsu dan setan, nikah, anak yatim, nikmat, penyakit hati, perang-jihad, sifat sombong, sumpah, saksi dan janji, taklid, zina, tanggung jawab keluarga dan pembahasan diakhiri pada larangan yang berkaitan dengan hukum pidana.
Tidak tersedia versi lain