Text
Perilaku Organisasi Di Era Revolusi Industri 4.0
Buku Perilaku Organisasi di Era Revolusi Industri 4.0 dihadirkan untuk menjadi alert atau warning bagi kita semua yang setiap harinya berkecimpung dalam organisasi baik yang komersial maupun sosial non-profit motive untuk memandang ke depan dan kalau bisa mengantisipasi setiap jengkal perubahan untuk membekali anak cucu kita akan perubahan yang akan terjadi dan melingkupi kehidupannya. Buku ini berisi beberapa bab untuk memahami perilaku manusia dalam organisasi baik yang berupa perilaku individu, perilaku kelompok, maupun bagaimana manusia dapat memimpin dengan sukses dalam organisasi.
Tidak tersedia versi lain