Text
Konsep pendidikan Islam : implementasinya dalam tradisi klasik dan propagasi modern
Bibliografi : hlm. 169-171
Dalam realitasnya sebagai sumber dan dasar pendidikan Islam, Al-Quran juga menetapkan dasar-dasar pendidikan lainnya dengan argumentasi, logika dan dengan gaya bahasa menurut terminologi linguistik modern aliran strukturalisme, Al-Quran mengandung aspek parole sekaligus ligue.
Selain dasar pendidikan Islam, Al-Quran juga merupakan sumber pokok ajaran Islam yang menjadi pedoman dan pandangan hidup bagi umat Islam.
Segala aktivitas kehidupan manusia pada akhirnya bertujuan untuk mengabdi kepada Allah. Langkah yang ditempuh ini, ternyata sangat strategis dalam upaya mengangkat dan meningkatkan martabat kehidupan manusia, karena harus diakui, bahwa pendidikan merupakan jembatan yang menyeberangkan orang dari keterbelakangan menuju kemajuan.
Tidak tersedia versi lain