Risalah Tentang Menyatakan Hukum Mu'amalat di dalam Agama Islam atas Mazhab al-Imam al-Syafi'i Radhiyallahu 'anhu. Tulisan dari K. H. Salim Ma'ruf, pimpinan pesantren Darussalam Martapura ke enam periode 1969-1979, berbicara tentang hukum muamalah berdasarkan mazhab imam Syafi'i. Di dalamnya terdiri dari lima belas pasal yang menjelaskan jual beli, salam, khiyar, riba, qordh, hibah, wakaf, hrwa…
Shadaqah memang ajaib! Setidaknya, itulah yang menjadi kesepakatan bagi kita untuk menyebut nilai lebih dari amal yang satu ini. Betapa tidak? Dengan memberikan sebagian harta, tenaga, atau bahkan senyum sekalipunasal ia ikhlas di jalan Allah, seseorang bisa terbebas dari penyakit, jeratan hutang, dan bahkan bisa mendapatkan derajat tinggi di dunia dan di akhirat dengan begitu mudah. Nilai k…
Ilmu Ushul Fiqh mempunyai fungsi dan peranan penting dalam menemukan dan merumuskan hukum Islam. Ilmu Ushul Fiqh adalah ilmu yang membahas tentang kaidah-kaidah atau ketentuan-ketentuan yang harus diikuti oleh seseorang dalam usahanya menggali, menemukan, dan merumuskan hukum Islam dari dalil-dalilnya yang terperinci. Dengan kaidah-kaidah dan pembahasan Ilmu Ushul Fiqh maka dapat diketahui dali…