"Buku yang ditulis Saudara Zuly Qodir ini, dengan studi pemikiran Islam tahun 1990-an sampai tahun 2002, sebenarnya memberikan gambaran bahwa dari institusi yang sama dengan guru intelektual yang semula sama, akhirnya juga menghadirkan corak intelektual yang beragam. Keragaman pemikiran Islam itulah yang memberikan kekayaan dalam khazanah studi pemikiran Islam Indonesia. Pemikiran Islam Indones…
Buku ini berisi pembahasan mengenai usaha pemahaman yang kritis terhadap kompilasi hukum Islam ini maka pendapat-pendapat, baik yang penulis petik dari seorang pakar tertentu maupun pendapat penulis sendiri hanyalah merupakan satu lontaran awal yang tentu saja masih belum lengkap juga masih perlu untuk dikaji secara lebih mendalam karena sifatnya masih terlalu dangkal. Urun rembuk pemikiran dar…
Sikap tentang adanya modernisasi Islam yang dianjurkan oleh Muhammadiyah dan Al Irsyad makin lama makin populer dan diikuti oleh organisasi-organisasi Islam yang lainnya seperti NU, Perti, Al Washlijah dan lain-lain. Tetapi lalu timbul masalah baru lagi yang lebih progressif di kalangan Islam, sejak kemerdekaan itu, yaitu pemikiran politik keagamaan. Hal ini membawa akibat positif bagi kekuatan…
Buku ini adalah terjemahan dari disertasi doktor Mohammad Atho Mudzhar di University of California Los Angeles 1990. Buku ini memaparkan pengertian yang menyeluruh mengenai hakikat fatwa-fatwa. Penelitian ini telah berusaha menentukan sifat fatwa-fatwa MUI dari segi metode perumusannya, keadaan sosio-politik di sekelilingnya dan reaksi masyarakat atas fatwa-fatwa itu. Studi ini juga berupaya un…