Bibliografi: hlm. 363 - 378 Apakah Islam memiliki teori-teori tentang psikologi tersendiri sehingga muncul apa yang disebut dengan diskursus psikologi Islam, yang dianggap berbeda dengan psikologi Barat? Pertanyaan Ini muncul kala umat Islam mulai mengidentifikasi diri sebagai entitas budaya yang berbeda dengan Barat dalam hanyak aspeknya. Timbul pertanyaan, jika demikian, di mana letak perb…
Sayangnya, banyak dari kita yang kemudian berlarut-larut dalam masalah itu sehingga membuat diri putus asa. Akhirnya, tak jarang pula vang menjadi cemas berkepanjangan, bahkan tak hanya jiwa yang menderita, tetapi fisik juga terkena imbasnya dengan dirongrong berbagai penyakit. Dalam buku ini, penulis memaparkan cara-cara sederhana vang bisa kita lakukan jika mendadak terserang kegelisah…
Tentang Jiwa atau lebih dikenal dengan judul Bahasa Latin De Anima adalah salah satu buku terpenting Aristoteles yang ditulis sekitar 350 SM. Buku ini membahas pembagian jenis jiwa yang dimiliki oleh berbagai makhluk hidup, dibedakan oleh cara kerjanya yang berlainan. Tumbuhan memiliki kemampuan untuk memelihara dan berkembang biak, syarat minimum yang harus dimiliki oleh semua jenis organisme …
Bibliografi : hlm. 231-240 Indeks : 241-247 Bagaimana kita dapat memahami agama yang begitu kompleks? Agama tentu saja dapat dipelajari dari berbagai pendekatan Anda boleh memilihnya. Tetapi, dibanding- kan dengan pendekatan lain (terutama teologi), pendekatan psikologi adalah yang paling menarik dan manusiawi.. Mengapa? Psikologi memperlakukan agama bukan sebagai fenomena langit yang se…