Dalam sistem hukum di Indonesia, keberadaan arbitrase sebagai salah satu alternatif penyelesaian sengketa di luar pengadilan sebenarnya sudah lama dikenal karena semula arbitrase ini diatur dalam ketentuan pasal 615 Rv. s/d 651 Rv, namun dengan diterbitkannya UU no. 30 tahun 1999 tentang arbitrase dan alternatif penyelesaian sengketa, diikuti dengan meningkatnya perkembangan perdagangan, indust…
Struktur buku ini meliputi Bab 1 Pendahuluan membicarakan tentang pengertian, sifat, dan hakikat hukum ketenagakerjaan. Selanjutnya pada Bab 2 Sejarah dan Politik Hukum Ketenagakerjaan Indonesia membicarakan tentang sejarah hukum ketenagakerjaan Indonesia dan sumber-sumber hukum ketenagakerjaan. Pada Bab 3 Hubungan Kerja. Yang akan dibahas dalam hubungan kerja ini meliputi pengertian, subjek da…
Bibl. Hlm 367 - 368 Hukum bisnis merupakan serangkaian peraturan yang berkaitan secara langsung maupun tidak langsung dengan urusan-urusan perusahaan dalam menjalankan roda perekonomian. Sekarang ini, dengan semakin berkembangnya perekonomian Indonesia, tuntutan akan pengaturan hukum bisnis semakin perlu untuk terus dikembangkan agar apa yang terjadi dalam masyarakat, termasuk pelaku bisnis da…
Judul asli : Al-Akhawât al-muslimât wa binâ'ul usrah Al-Qur'âniyyah Kelak, menjelang uzurnya usia, semua orang pasti ingin ditemani oleh orang-orang yang sangat mencintainya dengan segala peduli dan kasih sayangnya. Keluarga adalah investasi yang tiada terkira di masa depan. Tanpanya, tidak akan ada tempat bersandar dan berbagi kebahagiaan. Sementara itu, keluarga adalah elemen terkecil …