Pada buku ini penulis mendudukkan peran pendidikan lebih aktif, yaitu untuk menjadi pelaku sosial kreatif. Pada buku ini penulis juga menambahkan kawasan pengembangan pendidikan aspek afektif, dan penggarapan kawasan transendensi. Bibl.: hlm. 167-173
Indeks : 371 - 374
Indeks : hlm 243-246
Index : hlm 119120
Buku ini membahas tentang strategi belajar mengajar yang dibutuhkan oleh guru dan mahasiswa program kependidikan. Isi buku mencakup tentang belajar dan pembelajaran, pembelajaran aktif dan efektif, penjelasan mengenai model, strategi, dan metode pembelajaran, beberapa metode pembelajaran inovatif, pengelolaan kelas, serta strategi bertanya. Penulis berusaha memaparkan isi buku agar mudah dipaha…