Indonesia merupakan sebuah negara yang berpenduduk mayoritas beragama Islam. Dalam hal ini, Indonesia juga memiliki potensi zakat yang besar. Administrasi zakat di Indonesia sudah berlangsung lama, dimulai dari sejak kemerdekaan. Namun, hasil penghimpunan dan dampaknya bagi kesejahteraan umat Islam Indonesia masih sangat kecil. Untuk itu, buku Manajemen Zakat di Indonesia berupaya mengkaji topi…
Karya ini adalah sebuah masterpiece tentang pengelolaan harta publik. Suatu alternatif bagi sistem keuangan yang tengah dijalankan sekarang ini.
Sebuah realitas yang pincang terpampang jelas dihadapan kita; kesenjangan ekonomi masyarakat dunia. Beberapa kelompok masyarakat memiliki kekayaan yang luar biasa banyak, sedangkan beberapa kelompok lainnya mengalami kesulitan yang serius, bahkan hanya untuk memenuhi kebutuhan pokok kesehariannya . Syariat zakat merupakan jawaban atas persoalan ekonomi dunia, dengan sistem yang ditegakkan di a…
Buku ini menguraikan tentang ibadah puasa, lailatul qadar dan zakat fitrah. Pembahasan fiqh puasa dalam buku ini didasarkan pada kitab-kitab ulama mazhab Syafi'i terutama kitab al-Taqrirat al-Sadidah fi al-Masail al-Mufidah yang ditulis oleh Hasan ibn Ahmad ibn Muhammad Salim al-Kaff. Dalam buku ini juga terdapat sejumlah daftar tabel yang mempermudah pemahaman fiqh puasa. Buku ini ditutup deng…