Bibliografi: hlm 293-296
Syekh Muhammad Arsyad al-Banjary bin Abdullah, lahir di sebuah desa dekat kota Martapura, Kalimantan Selatan sekita tahun 1707 M, dimasa pemerintahan Sultan Tahlilullah (1700-1734). Semenjak kecil sudah tampak ciri-ciri yang luar biasa pada dirinya, di antaranya kecerdasan serta sikap sopan santunnya, sehingga sang Sultan mengirimnya ke Makkah untuk memperdalam ilmu agama Islam. Di Makkah, ia…
Buku Kifayatul Akhyar ini salahsatu kitab kuning ilmu figh lengkap dengan permasalahannya. Buku ini pernah dijadikan sebagai buku pegangan para pelajar agama di seluruh dunia Islam, yang disusun oleh Al-Qadhi Abu Syujak Ahmad al-Husain bin al-Isfahani, kemudian disyarahkan seorang tokoh terkemuka Al-Imam Taqiyuddin Abubakar bin Muhammad al-Husaini. Terjemahan buku ini dicadangkan untuk dipelaj…
Fiqh Islam disajikan secara singkat namun sarat akan ajaran yang sangat mendasar dan memberikan gambaran yang luas mengenai fiqhul Islami. Bagi umat Islam mempelajari ilmu fiqh hukumnya fardhu "ain dan fardhu kifayah. Kitab ini memuat bab ibadah, muamalah, munakahah dan jinayah yang diperkuat oleh dalil-dalil Al-Qur'an, hadis, ijma' dan qiyas.
Menulis biografi seorang tokoh kenamaan merupakan suatu pekerjaan yang sangat berat, apalagi bila sang tokoh adalah orangtua kandung penulis. Namun kerja berat tersebut telah dirampungkan Nourouzzaman Shiddiqi dengan mempersembahkan biografi Tengku Muhammad Hasbi Ash-Shiddieqy. Karya ini menjadi terasa penting karena kehadirannya ikut memperjelas kecenderungan perkembangan hukum Islam di In-…
Fikih hubungan antarumat beragama adalah pengetahuan mengenai hukum shar'i yang terkait dengan hubungan 'amaliyah antara muslim dan nonmuslim yang didasarkan analisis atas dalil-dalil shar'l melalui ijtihad dengan mempertimbangkan aspek-aspek hermeneutis dari dalil-dalil shar'i tersebut ketika dipahami oleh pembacanya. Aspek-aspek hermeneutis tersebut adalah 1) aspek masa lalu ketika teks-teks …