Dalam kitab ini membahas tentang pemahaman dalam meluruskan aqidah dalam pelanggaran-pelanggaran dosa besar, dan tentang hukum-hukum syariat, memahami thariqat dan hakekat
Buku ini berisikan biografi dari salah satu tokoh ulama Banjar yang juga dikenal dengan sifat tawadu’nya, yaitu KH. Muhammad Bakhiet. Nama lengkapnya ialah Muhammad Bakhiet, “Muhammad” artinya dipuji, “Bakhiet” artinya sangat beruntung. Guru Bakhiet lahir di Telaga Air Mata (Kampung Arab) Barabai (Kabupaten Hulu Sungai Tengah) pada tanggal 1 Januari 1966. Ayahnya bernama (Tuan Gu…
Kitab ini berisi tentang : 1. Bab ibadah dan amaliah Imam Syafi’i 2. Bab fiqih Imam Syafi’i dari syarat sah, rukun dan yang membatalkan ibadah 3. Bab tauhid Imam Asy’ariy i’tiqad Ahlus Sunnah Wal Jama’ah 4. Bab Tasawuf empat mu’tabarah 5. Tanya jawab pada setiap bab pembahasan Dalam kitab “Waja Sampai Kaputing” karya K.H Mahmud Hasil dalam penjelasannya baik dalam pemba…
Orang sukses tidak selalu pintar dan punya modal besar, bukan pula karena keturunan orang kaya ataupun dari golongan ningrat. Tetapi, kesuksesan merupakan keberkahan yang diperoleh siapa saja yang mau kerja keras, gigih, pantang menyerah, disiplin, komitmen, dan berdoa.
Biografi Haji Anang Ardiansyah layak disebut sebagai satu keberhasilan 'Menyibak Misteri Sang Maestro", pengarang sekaligus penyanyi lagu-lagu Banjar. Karyanya sangat menginspirasi melalui makna dan proses penciptaannya. Biografi ini berisi cerita tentang perjalanan hidup yang menginspirasi proses kreatif penulisan lagu, terutama kehidupan anak kecil bernama Anang Ardiansyah ketika berusia 5 t…
Ulama yang sering bertemu Rasulullah SAW baik dalam mimpi maupun terjaga di antaranya adalah Tuan Guru KH Ahmad Mughni (Nagara), ayah KH Muhammad Bakhiet. KH Ahmad Mughni atau yang biasa disebut Ayah Nagara adalah seorang ulama kharismatik pada masanya. Lahir dari pasangan Hj Fatimah binti Abdush Shamad (Pasungkan, Negara) dab Tuan Guru KH Ismail hin KH Muhammad Thohir (Galagah, Alabio), di N…
Judul Asli: Al-Lama'at