Buku ini membahas konteks kesejarahan al Qur’an, sejarah turunnya al Qur’an, sejarah mushaf al Qur’an, ‘ulum al Qur’an, wahyu dan kenabian, pokok-pokok kajian’ulum al Qur’an, mu’jizat al Qur’an dan metode-metode penafsiran al Qur’an. Sangat komprehensif, penting untuk mahasiswa dan mereka yang menggeluti studi al Qur’an.
Buku ini menelusuri kembali konstruksi dialogis dari apa yang oleh para intelektual Bali disebut sebagai 'kebalian", yang mereka anggap sebagai pohon, yang akarnya adalah agama, batangnya adalah adat, dan budaya sebagai buahnya.