Bibliografi: hlm. 221 Apakah selama ini Anda memahami zakat hanyalah zakat fitrah? Sudahkah Anda mengerti harta lainnya yang wajib dizakati? Lalu, apakah Anda masih kebingungan menghitung zakat Anda? Jika belum mengerti, sebaiknya Anda membaca buku ini! Beragam pertanyaan tersebut, dikupas tuntas di sini. Db dalamnya, diulas secara detail dan cerdas seputar zakat secara lengkap, mulai dar…
Bibliografi: hlm. 131-132 Pengelolaan zakat di Indonesia memang unik. Ketika zakat masih dikelola serampangan banyak orang yang mencibir, bahkan menampakkan sikap tidak suka, tetapi ketika ada lembaga amil zakat yang maju dan profesional, berbondong-bondong orang membuat Lembaga Amil Zakat (LAZ) tanpa didasari ilmu pengetahuan tentang pengelolaan zakat, sehingga banyak LAZ berdiri namun tida…
Permasalah zakat, infak, dan sedekah bukan hanya sebatas pada perkara wajib dan sunnah saja, tetapi lebih jauh dari itu, bagaimana zakat, infak, dan sedekah itu mampu meningkatkan dan memberdayakan ekonomi umat Islam. Buku ini memberikan pengetahuan dan panduan praktis tentang masalah tersebut, disajikan dalam bentuk tanya-jawab, menghadirkan data-data faktual dan aktual sehingga tampak rele…