Dalam buku ini ditawarkan berbagai bentuk penalaran yang sehat untuk diikuti dan penalaran yang tidak sehat untuk dihindari, serta asas-asas dan cara berpikir yang sehat. Secara lebih khusus buku ini dimaksudkan untuk membantu para mahasiswa mengembangkan penalarannya. Dalam buku ini juga disajikan berbagai cara untuk menguji sehat tidaknya suatu penalaran, baik isi maupun bentuk penalaran, da…
Buku ini memasukkan lebih dari 20 artikel yang telah diseleksi dengan cermat bagi para mahasiswa strata satu. Buku ini membantu pembaca untuk menguasai kajian klasik yang dipadukan dengan karya-karya baru yang menarik, dimana keduanya menggambarkan konsep kunci dalam bidang kognisi. Buku ini juga dipenuhi dengan beragam contoh yang diambil dari kejadian sehari-hari, ilustrasi kontemporer dan an…
Buku ini membahas semua hal terkait psikologi kepribadian sehingga membantu pembacanya untuk memahami karakter individu seseorang dan memperkaya pola berpikir sehingga dapat menyikapi dengan positif berbagai persoalan dalam kehidupannya.