Kapankah hidup seorang manusia dimulai? Dan kapan sesorang dinyatakan meninggal? Siapakah yang mengendalikan angota badan kita, otakkah atau roh? Kenapa mesti ada gerakan refleks, padahal otak tidak memerintahkan? Jawaban dari pertanyaan-pertanyaan ini menurut syariat, sangat besar pengaruhnya dalam kaitannya dengan dunia kedokteran. Problematika kedokteran kian kompleks. Apalagi jika dihada…