Pembelajaran adalah usaha sistematis yang memungkinkan terciptanya pendidikan demi meraih internalisasi ilmu pengetahuan sebagai proses pengalaman khusus yang bertujuan menciptakan perubahan secara terus-menerus (dinamika) dalam perilaku dan pemikiran manusia. Maka intensitas dan efektivitas hasil pendidikan (out-put/graduated) sangat ditentukan oleh manajemen mutu pembelajaran dan instruksi ya…
Dalam buku ini diuraikan suatu proses sistematik dalam membangun sistem pembelajaran (instructional systems) yang kreatif, efektif dan efisen. Dengan proses yang seperti itu dosen, guru, widyaswara, dan pelatij yang selanjutnya disebut pengajar atau tenaga yang bekerja khusus sebagai pendesai pembelajaran (instructional designer) akan mampu menghasilkan sistem pembelajaran secara kreatif dan in…