Bibliografi: hlm 447-454
Pendidikan karakter memiliki berbagai macam dimensi yang perlu dikembangkan secara adekuat dan seimbang dalam diri individu. Buku ini, merupakan salah satu sumber yang dapat membantu pendidik, orang tua dan pelajar dalam mengembangkan diri dan membentuk karakter. Pengembangan diri merupakan salah satu hal yang fundamental dalam pengembangan karakter seseorang. Untuk mengembangkan diri, …
Buku ini disusun sebagai rujukan untuk mengimplementasikan pendidikan karakter di sekolah. Di dalamnya diuraikan mengenai duduk perkara pendidikan karakter serta tawaran penerapannya dalam praktik pendidikan di sekolah secara terpadu antara komponen sekolah dan para pemangku kepentingan pendidikan. Para guru, kepala sekolah, dan segenap tenaga kependidikan serta pemangku kepentingan pendidikan …