Dengan membaca buku yang berjudul “Sekolah Masyarakat; Penerapan Rapid-Design-Training Dalam Pendidikan Berbasis Masyarakat, para pembaca diberikan ilustrasi dan tuntunan teori-teori pelaksanaan pendidikan berbasis masyarakat. Secara riil, pendidikan berbasis masyarakat perlu dikembangkan untuk mencetak individu-individu yang unggul dan melahirkan masyarakat dengan sumber daya manusia yang be…