Judul asli: Mukhalafatu Ramadhan Kita semua pasti tahu kewajiban puasa, tapi belum tentu semua orang tahu bahwa nilai pahala ibadah tersebut bisa berkurang karena beberapa amalan yang keliru. Bisa jadi, karena amalan tersebut, pahala puasa seseorang akan berkurang hingga seperempat, separuh, bahkan hilang tanpa sisa. Jika sudah demikian, yang tersisa hanya menahan lapar dan dahaga. • Bo…
Judul asli: al-Tarwih Bil Qur'an Buku pengobatan qur'ani ini adalah merupakan terjemahan dari kitab aslinya berjudul "At-tadaawil bil qur'an wal istisyfaa'bir ruqaa wa ta'awwidz" karya Ibrahim Salim. Dalam kitab ini penulis menjelaskan tentang keampuhan al-qur'an menyembuhkan berbagai macam penyakit, baik jasmani maupun rohani, serta mengatasi segala kesulitan hidup yang bersumber dari al-q…
Judul asli : Haakadza 'Allamal Anbiya Tauhidul ibadah (pengesaan satu Dzat dalam beribadat), yang berlandasakan pada Laa ilaaha illallah, menuntut prioritas amal manusia dengan hati dan indranya hanya untuk Allah semata. Melepaskan diri dari segala sesuatu yang bersifat paganisme. Tauhid dalam beribadat merupakan masalah utama dan azas yang menjadi tujuan final dakwah para Nabi. Karenanya, t…
Dengan menggunakan al-Qur'an sebagai teori (sistem) hidup dan "Madinatul Munawarah" sebagai penjelmaannya (manifestatif), secara tajam mengungkapkan berbagai kelemahan dan "kehancuran" masyarakat (negara) Islam. Di antara faktor-faktor terpenting kelemahan tersebut, ialah bergesernya pengertian agama (Iman) menjadi persoalan "kepercayaan" yang cuma bergantung di bibir dan atau cukup diserapkan …
Judul asli: Al-Ijtihad Al-Mu'ashir baina Al-Indilbaath wa Al-Infiraath Indeks: hlm. 187-224 Pro dan kontra seputar Ijtihad saat ini akan segera tuntas dengan dihadirkannya pemikiran rekonstruktif mengenai metode, bidang kajian dan tujuan akhir dari ijtihad sebagai tuntutan dari aktualisasi fiqih Islam. Sebagai ajaran yang dinamis, Islam tidak menolak dinamika sains dan teknologi umat man…
Judul asli: Haji an-Nabi Dalam buku ini kita akan melihat gambaran nyata manasik haji yang dipraktikkan langsung oleh Nabi Muhammad Saw, bersama para sahabat. Seluruh rangkaian ibadah haji sejak beliau berangkat menuju Mekkah hingga kembali pulang diterangkan secara mendetail. Kita juga akan mengetahui jawaban-jawaban Nabi Saw atas berbagai pertanyaan para sahabat selama masa pelaksanaan iba…
Buku ini berisi penjabaran iman yang jika dijabarkan lebih lanjut maka kita akan menemukan cabang-cabangnya yang luar biasa, termasuk diantarnya sifat sabar, jujur, bekerja keras, ikhlas, tawakal, takwa, menjalankan shalat, dan masih banyak lagi. Selain itu buku ini juga menyuguhkan aneka kisah sukses orang-orang yang berhasil secara gemilang dalam dunia bisnis.
Judul asli: Al-Hikmah Menurut sebuah hadis, Al-Hikmah adalah harta kaum Mukmin yang hilang; di mana pun ia menemukannya, ia lebih berhak mengambilnya daripada yang lain. Namun, apa yang dimaksud dengan Al-Hikmah itu? Buku ini menguraikan makna Al-Hikmah menurut al-Qur'an, hadis-hadis Nabi, dan berbagai pandangan ulama. Untuk memperjelas semua ini, penulisnya berusaha meberikan contoh-contoh…
Perbedaan pendapat di dalam Islam bukanlah kenyataan yang asing. Sejarah memperlihatkan bahwa sejak zaman Rasulullah silang pendapat merupakan tradisi yang sangat dihargai. Hal ini terus berlanjut di kalangan para ulama. Perbedaan tersebut tidak sekedar bersentuhan dengan wilayah fikih dan muamalat, tetapi sampai pada persoalan ketuhanan. Berbeda tentu tidak sekadar berbeda. Ada landasan yang d…