Secara konkret, buku ini menyodorkan tema utama lingkungan saat ini: limbah, energi, air, dan makanan. Masing-masing bagian menyajikan masalah dan menawarkan solusi yang terinspirasi dari ayat-ayat Al-Qur'an dan hadis-hadis Nabi yang mendukung prinsip "agama hijau", juga dari para individu muslim yang hidup dengan prinsip tersebut. Tujuan pokoknya adalah membangun harmoni antara kedalaman spiri…
Untuk memperingati 800 tahun kelahiran Jalaluddin Rumi, organisasi PBB untuk pendidikan, keilmuan, dan kebudayaan atau UNESCO menetapkan tahun 2007 sebagai “Tahun Rumi Internasional”. Rumi dianggap sebagai salah satu tokoh-spiritual terbesar sepanjang masa karena pesan-pesan yang ia sampaikan perihal cinta, kemanusiaan, dan perdamaian. Karya-karyanya yang abadi tak hanya dinikmati umat Isla…
Judul Asli : Kaifa Takunu Mubarak Ainama Kunta