Bibliografi : hlm. 231 Banyak yang mengkritik kurikulum ketika dunia pendidikan menghasilkan out put yang bermasalah, pelajar yang suka tawuran, terlibat free sex, atau menjadi pecandu narkoba. Banyak yang menyalahkan para guru (yang sebagiannya memang bermasalah) ketika banyak pelajar mengidap krisis moral. Dan tidak sedikit pula yang menyalahkan kebijakan pemerintah sebagai biang rumitnya …
Bibliografi : hlm. 241-243 Mata rantai sejarah adalah mata rantai perjalanan manusia-manusia pilihan. Rekam jejak mereka itu menjadi untaian prestasi yang bukan saja dibanggakan, tetapi dijadikan referensi. Karena merekalah generasi terbaik umat Islam bahkan yang terbaik dari generasi umat manusia yang pernah ada. Sejarah memilihnya tidak dengan gratis. Tetapi buah perjuangan yang gigih y…
Judul asli: Muharramat Istahaana Bihan Naas