Pemasaran adalah satu proses sosial dengan mana individu dan kelompok mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan menciptakan dan mempertukarkan produk dan nilai dengan individu dan kelompok lainnya.
Perilaku organisasi pada dasarnya membahas perilaku manusia dalam organisasi. Level analisisnya terdiri dari tingkat individu, tingkat kelompok, dan tingkat organisasi. Pembahasan pada tingkat individu meliputi kemampuan, pembelajaran, kepribadian, persepsi, sikap, motivasi dan stres. Pada tingkat kelompok membahas tentang perilaku kelompok, pengambilan keputusan, komunikasi, kepemimpinan, ke…
Buku manajemen pemasaran (pendekatan konsep, kasus, dan psikologi bisnis) ini melengkapi buku dasar-dasar manajemen pemasaran yang sebelumnya telah terbit dan beredar di masyarakat. penyajian materi di buku ini lebih memadukan antara tiga hal, yaitu konsep, kasus bisnis dan psikologi bisnis. dimana kasus bisnis dan psikologi bisnis meupakan materi pendukung konsep atau teori-teori yang ada, seh…
Dalam dunia bisnis, salah satu hal terpenting adalah memahami target pasar. Oleh karena itu, dua hal yang sangat penting untuk dipahami, yaitu: riset pemasaran dan perilaku konsumen. Riset pemasaran adalah sebuah penelitian yang sistematis dan detail untuk menyediakan informasi yang digunakan dalam pengambilan keputusan. Sedangkan, perilaku konsumen adalah kegiatan individu yang secara langsung…
Bibliografi: hlm. 160-161