Sebuah Perguruan Tinggi, yang terdiri atas unsur pimpinan, staf pengajar, staf tata usaha, mahasiswa, dan lain-lain dapat dikategorikan sebagai sebuah masyarakat ilmiah. Sehingga sebagai sebuah masyarakat ilmiah yang di dalamnya terjadi interaksi sosial, pengelompokan sosial, penormaan sosial, dan beragam kepentingan yang mengitarinya, sudah selayaknya mengembangkan iklim demokrasi dan gaya dem…